Sabtu, 10 Januari 2009

Bentuk KPI

Bentuk / Perspektif KPI ( Key Performance Indicators )yang ada di Cabang Pelabuhan Teluk Bayur


Ada beberapa perpektif yang dinilai yaitu :

A. KEUANGAN
Indicator yang ada meliputi :
1.Return On Capital Employed ( ROCE ).
2.Rasio Operasi.
3.Pertumbuhan Pendapatan Usaha.
4.Kolektibilitas Piutang Usaha.

B. PELANGGAN
Indeks Kepuasan Pelanggan

C. PROSES BISINS INTERNAL
Indicator penilian terhadap proses bisnis internal adalah :
1.Kolektibilitas Pengembalian Pinjaman Program Kemitraan
2.Tingkat Penyaluran Program Kemitraan
3.Capaian Level of Safety and Service ( LOSS )
4.Tingkat Kesiapan Alat Produksi Pelabuhan Representasi
5.Tingkat Pemamfaatan Aset Pelabuhan Representasi
6.Progress Penyerapan Investasi
a.Progress Penyerapan Program
b.Progress Penyerapan Fisik
7.Tingkat Kepatuhan Terhadap Kontrak Kemitraan

D. LEARNING & GROWTH
Pelatihan Minimal 2 Hari Per Pekerja

Tidak ada komentar:

Posting Komentar